astriarimbi

A topnotch WordPress.com site

Easy Way to Make Table of Content and Page Number

Ketika membuat makalah, seringkali kita membuat daftar isi dengan cara menuliskannya satu persatu, tak jarang ada yang membuat file berbeda agar cover tidak ikut terformat nomor halaman. Hal ini tentunya memakan banyak waktu, untuk itu berikut solusinya:

  1. Membuat Daftar Isi dengan mudah dan cepat
  • Untuk judul menggunakan heading 1, caranya blok judul, kemudian klik heading 1
  • Untuk subjudul menggunakan heading 2, caranya blok subjudul, klik heading 2
  • Kemudian letakkan kursor pada halaman daftar isi, lalu klik References –> Table of Contents
  1. Membuat Daftar Gambar dan Tabel
  • Setelah insert gambar, klik gambar tersebut kemudian klik References –>Captions –> Insert Caption –> Label yang diinginkan, jika tidak ada maka klik New Label
  1. Membuat Nomor Halaman
  • Pertama kita harus membuat makalah dalam beberapa section, caranya letakkan kursor pada halaman pertama cover paling bawah, kemudian klik Page Layout –> Page Setup –> Breaks –> Next Page.
  • Setelah terbagi menjadi 2 section, pada halaman kedua buatlah nomor halaman, caranya Insert –> Header & Footer –> Page Number –> Bottom of Page.
  • Jika pada halaman sebeleumnya atau pada bagian cover terisi nomor halaman maka klik pada  Design –> Navigation –> Link to Previous
Leave a comment »

Membuat Kabel UTP RJ45 dengan Cara Straight dan Cross

12

Ket:

PO      : Putih Orange

O         : Orange

PH       : Putih Hijau

B          : Biru

PB       : Putih Biru

H         : Hijau

PC       : Putih Coklat

C          : Coklat

Jika anda ingin membuat kabel straight maka kedua ujung kabel di buat sesuai urutan warna 1

Jika anda ingin membuat kabel cross maka salah satu ujung kabel di buat sesuai urutan warna 1 dan ujung kabel yang lain sesuai urutan warna 2 Read the rest of this entry »

Leave a comment »

Praktikum Microsoft Excel dan Membuat Mail Merge

Cara mudah membuat mail merge adalah dengan menuliskan daftar nama orang yang akan kita undang pada Microsoft Excel. Misalkan kita ingin mengundang teman sekelas kita dalam acara ulang tahun. Kita dapat membuat kolom NIM dan kolom nama pada Microsoft Excel, seperti gambar di bawah ini:

 q Read the rest of this entry »

Leave a comment »

Comparation Hardware

Processor/ CPU

  • Chipset: Intel® HM76
  • Socket: FCPGA988, FCBGA10, FCPGA988
  • Speed: 2.6 GHz Up to 3.3 GHz 23,

Memmory/ RAM

  • Speed: DDR3 512 MB (533 MHz) dan DDR3 1024 MB (533 MHz) Chipset Vendor: Intel

Motherboard

  • Chipset Model: Ivy Bridge
  • Chipset Revision: 09
  • Chipset Vendor: Intel
  • Southbridge Vendor:     Intel
  • Southbridge Model:       HM76
  • Southbridge Revision:    04
  • Slot Type             PCI
  • Slot Usage           Available
  • Bus Width           32 bit
  • Slot Designation               PCI SLOT1

Sony VAIO S Series

Motherboad

  • Chipset Vendor           :  Intel
  • Chipset Model :    Ivy Bridge
  • Chipset Revision :   09
  • Southbridge Vendor :   Intel
  • Southbridge Model   :   HM76
  • Southbridge Revision :  04

CPU

  • Socket 988B rPGA
  • Intel Core i5-3210M CPU 2.50GHz

Memmory/ RAM

  • DDR3 3976 MBytes
Leave a comment »

Hardware dan Fungsinya

Chipset merupakan IC ukuran kecil yang pada komputer merupakan layaknya “polisi lalu lintas” pada papan induk (motherboard), mengarahkan aliran data dan menentukan peranti apa yang didukung oleh Personal Komputer (PC).

Sebuah chipset mengarahkan data dari CPU ke Chipset. Sedangkan Chipset dibagi menjadi dua bagian komponen utama yaitu, Northbridge dan Southbridge. Northbridge mengatur Chace memori, Memori Utama, Host Bus dan Slot PCI ekspansi. Sedangkan Soutbridge mengatur ISA Bus, dan menjembatani antara ISA Bus dan PCI Bus, mengatur dan mengontrol I/O port dan slot IDE. Chipset juga menentukan kecepatan dari front-side bus, bus memory dan bus grafis, serta kapasitas dan tipe memori yang di dukung motherboard. Selain itu pula, chipset mengarahkan aliran data melalui bus PCI, drive IDE dan port I/O serta menentukan standar IDE juga tipe port yang didukung oleh sistem.

Socket merupakan mekanisme komunikasi yang memungkinkan terjadinya pertukaran data antar program atau proses baik pada satu mesin atau antar mesin. Fasilitas socket tersedia pada sistem operasi yang berkomunikasi dengan protocol TCP/IP.

Southbridge adalah bagian dari chipset yang mengontrol bus IDE, USB, dukungan Plug and Play, menjembatani PCI dan Isa, mengontrol keyboard dan mouse, fitur power management dan sejumlah perangkat lainnya. Southbridge berhubungan dengan pheriperal, memalui jalur penghubung yang kecepatannya (kecepatan bus) lebih lambat (misalnya bus PCI dan bus ISA) dibandingkan jalur penghubung yang digunakan oleh northbridge. Pada beberapa chipset modern, southbridge sebenarnya mengandung (memuat) pheripheral yang terintegrasi pada chip, seperti ethernet, USB, dan audio. Read the rest of this entry »

Leave a comment »

Sekilas Tentang Microsoft Word

Jika anda ingin menambahkan header and footer pada word.doc caranya:  insert —>> Header & footer

Jika anda ingin menambahkan footnote, caranya: references —>> Footnote —>> Insert footnote

Jika anda ingin menambahkan tabel, caranya: Insert —>> Table, lalu buatlah kolom dan baris sesuai yang anda inginkan

Jika anda ingin membuat bullet and numbering, caranya: Home —>> Paragraph —->> Bullet and numbering

Jika anda ingin menambahkan watermark, caranya: page layout —>> Page Background —>> Watermark

Jika anda ingin membuat tampilan seperti koran: Page layout —>> Page Setup —>> Columns

Jika anda ingin membuat dropcap: Insert —>> Text —>> Drop cap

Leave a comment »

Instal Windows 7

Jika anda ingin melakukan uji coba dan simulasi instalasi suatu sistem tanpa harus kehilangan sistem yang ada, anda dapat menggunakan perangkat lunak virtualisasi seperti Oracle VM VirtualBox, VMware, dan Microsoft Virtual PC.

Setelah anda mendownload Oracle VM VirtualBox, selanjutnya membuat komputer virtual, berikut langkah-langkahnya:

  1. Klik icon Oracle VM VirtualBox pada dekstop
  2. Kemudian akan muncul tampilan, klik baru atau new Read the rest of this entry »
Leave a comment »

Sistem Komputer

Apa itu sistem???

 

Sebelum mengetahui apa itu sistem komputer, terlebih dahulu kita bahas mengenai definisi sistem. Sistem itu sendiri merupakan kumpulan elemen yang saling berhubungan membentuk satu kesatuan dengan tujuan tertentu (pokok sistem). Sehingga sistem komputer merupakan kumpulan elemen yang terdiri dari software, brainware, dan hardware yang berhubungan satu sama lain (terikat) yang membentuk satu kesatuan dengan tujuan untuk mengolah data untuk menghasilkan informasi.

Dalam penggunaannya, setiap elemen (brainware, software, hardware) sistem komputer tidak dapat berjalan atau beroperasi sendiri, elemen tersebut saling terikat, misalnya jika kita hanya memiliki hardware dan software, sedangkan brainware tidak ada, maka sistem komputer itu sendiri tidak dapat berjalan. Read the rest of this entry »

Leave a comment »

Sony’s DSLR-like Alpha A3000 mirrorless camera ships next month for $399 (hands-on video) Hands-on

Sony Alpha A3000 handson video

Sony’s managed to duplicate mid-range DSLR functionality in its NEX series of mirrorless cameras, but while experienced photographers recognize the value of such a device, amateurs looking to step up from a point-and-shoot often opt for a full-size DSLR. The reason, according to Sony reps, is that these users simply assume that a larger camera with a familiar design offers better image quality and performance. So, to suit these misinformed customers, Sony’s created a mirrorless camera that looks like a DSLR, but offers the feature set — and price tag — of an entry-level compact ILC. The company’s first attempt at winning over this broad demographic is the Alpha A3000. Internally, it’s very similar to the NEX-3N, featuring a 20.1-megapixel APS-C sensor and E-mount lens compatibility. There’s a mode dial, Multi Interface Shoe, pop-up flash and an eye-level electronic viewfinder. It also ships with a black version of Sony’s standard 18-55mm f/3.5-5.6 kit lens, all for the low, low price of $399. Read the rest of this entry »

Leave a comment »

Kimia Dasar

Air sebagai Pelarut

Pelarut yang sering digunakan adalah air. Hal ini disebabkan karena air merupakan zat yang mudah di dapat dan mempunyai kemampuan tinggi untuk melarutkan zat. Jika kita sedang memasak sayur, bermacammacam bumbu kita masukkan untuk mendapatkan rasa yang sedap. Rasa tersebut merupakan kombinasi rasa dari beberapa macam bumbu yang telah terlarut dalam air (kuah). Karena kemampuan yang tinggi dalam melarutkan zat, air dinamakan sebagai “pelarut universal”. Di dalam tubuh kita pun air melarutkan makanan sehingga mudah dicerna.

Leave a comment »